Printer laserjet Xerox bisa mengalami kerusakan display muncul ” Replace Fuser E “. Padahal anda tidak ada mengutak atik Fusernya / pemanasnya.
Ini sering terjadi pada printer Fuji Xerox Docuprint 340A, Saya memiliki tips untuk mengatasi kerusakan pada Printer Laser dengan kode "Replace Fuser E".
Ternyata Fuser / pemanasnya minta untuk dilakukan reset counter.
Langkah - Langkah Memngatasi Replace Fuser E sebagai berikut :
1. Ketika dibuka tekan tombol Eject/Set sekali saja ( Lihat pada gambar )
Lalu pada layar display muncul tulisan “ Reset Counter Fuser U4 “
2. Lalu tekan tombol sebelah kanan ( Lihat pada gambar )
Lalu layar display akan muncul Fuser U4 Use Set to reset.
3. Kemudian tekan Eject / Set sekali lagi ( Lihat pada gambar )
Lalu printer akan mereset counter fuser offline semua…
Begitulah...kalo yang mengalami kejadian ini jangan kuatir...semoga bermanfaat...
0 komentar
Posting Komentar