Pages


Senin, 16 Maret 2015

Mengatasi Cartridge Not Recognize Pada Epson

Cara mengatasi printer Epson Not Recognize pada priner epson yaitu sebagai berikut :

  • Keluarkan dulu Cartridge dari Rumah Cartridge nya
  • Kemudian bersihkan Pin Konektor pada Cartridge nya terlebih dahulu

  • Lalu bersihkan juga Pin Konektor pada bagian Rumah Cartridgnya (Penting) karena kasus ini sering disebabkan kotornya pada Pin Konenktor Rumah Cartridge

  • Lepaskan ke empat Pin Konektor pada Rumah Cartridge, seperti terlihat pada gambar dibawah ini....(bersihkan pada kedua sisi konektornya / depan dan belakang)

  • Setelah selesai dibersihkan silahkan Anda pasang kembali semuanya seperti semula dan setelah terpasang semua silahkan Anda coba nyalakan Printernya
  • Jika setelah dinyalakan Printer kembali normal / semua catridge terdeteksi berarti penyebabya memang pin konektor catridge yang kotor / bermasalah.
  • Jika Anda yakin Pin Konektor yang terdapat pada Rumah Cartridge dan Cartridge benar-benar bersih / konek tetapi Printer masih tidak bisa mendeteksi Cartridge maka permasalahan bukan pada Pin Konektor tersebut melainkan bisa jadi permasalahan terdapat pada Kabel Flexible / Kabel Pita penghubung cartrigdge dengan Logic Board terputus, Lihat Panah dan lingkaran putih pada gambar di bawah ini 
 
  • Dan terakhir jika setelah Anda ganti Kabel Flexible / Kabel Pita tersebut dan Anda yakin bahwa kabel tersebut telah terpasang dengan benar tetapi Printer masih juga tidak bisa mendeteksi Cartridge maka kerusakan terjadi pada bagian Logic Board Printer TX-111 tersebut, biasanya kerusakan ini terjadi pada Fuse / Sikring pengaman yang ada di Logic Board Printer, untuk lebih jelas lihat gambar dibawah ini


Demikian Pembahasan Saya tentang masalah Cartridge tidak terdeteksi pada Printer Epson TX-111, semoga bisa membantu....

0 komentar

Posting Komentar